AVIAN ANTI KARAT

AVIAN ANTI KARAT

Cat Besi Anti Karat Avian 3 in 1 adalah cat besi anti karat yang berfungsi sebagai cat dasar dan topcoat sekaligus. Cat Besi Anti Karat Avian 3 in 1 memiliki daya tutup yang baik, berkualitas tinggi dan mengkilap.Cat Besi Anti Karat Avian 3 in 1 memberikan perlindungan maksimal terhadap karat, cuaca ekstrem, jamur dan rayap. Dapat diaplikasikan pada berbagai substrat seperti besi, aluminium, galvanis, dan kayu. Tersedia dalam berbagai pilihan warna menarik yang akan semakin mempercantik hunian Anda.

Category